Senin, 25 April 2016

Salad Rebung Berpasangan




Salad Rebung Berpasangan

Bahan :
Asparagus hijau……………….8 batang
Rebung…………………………3 buah

Bumbu :
Saus Salad (Mayones)

Cara Membuat :
1. Potong dan buang bagian ekor rebung, masukkan rebung sekaligus dengan tempurungnya ke dalam panci, isi air hingga merendam rebung, tutup panci dan rebus sampai air mendidih, kemudian setel ke api sedang dan rebus lagi selama 25 menit kemudian barulah matikan api, angkat rebung dan tiris airnya, diamkan, setelah rebung jadi dingin, masukkan ke dalam kulkas, akan digunakan nanti.
2. Asparagus dicuci, didihkan air di dalam panci, tambahkan sedikit garam. Masukkan Asparagus dan rebus sampai empuk, setelah itu angkat dan tiris, potong jadi beberapa bagian (lihat gambar).
3. Keluarkan rebung dari kulkas, kuliti rebung dari tempurungnya, buang kulit luarnya yang keras, lalu potong jadi irisan tipis, susun di atas piring berpasangan dengan Asparagus tadi (lihat gambar), lalu siram mayones dan hidangkan.  

Sumber
~蓮海真味~


 Lampiran :
Cara Menguliti Rebung

 
  


材料:
綠蘆筍............ 8
竹筍............... 3

醬料:
沙拉醬(美乃滋)

作法步驟:
1.將竹筍的尾部部分去除,連外殼放入鍋中並加入冷水淹過竹筍,蓋鍋 煮至水滾後,轉中火續煮25分鐘後熄火,取出竹筍瀝乾等冷卻之後, 放入冰箱備用。

2.綠蘆筍洗淨,用滾水加少許鹽放入川燙至熟,撈起泡冰水後瀝乾,切 成段塊。

3.將冰過之後的竹筍去外殼,削去老硬的外皮,再切成片與綠蘆筍段一 起放入盤中,再淋上沙拉醬即可。

文摘恭錄 :
~蓮海真味~